Selasa, 24 Februari 2009

Pudding Strawberry


Pudding strawberry ini nggak beda Jauh resep nya sama si Pudding Cokelat,, tapi disini nggak pake Cokelat blok.. ini resep nya..

Bahan-bahan

  1. 28 gr Agar-agar plain
  2. 397 gr Skm Putih
  3. 2 liter Air
  4. 1/2 sdt Garam
  5. 2 Sdt Pasta Strawberry
  6. 3 Sdm Susu Bubuk

Cara Buat :

  1. Rebus semua bahan sambil terus di aduk hingga mendidih.
  2. matikan api sambil terus di aduk agar pudding tidak pecah
  3. tuang kedalam wadah tahan panas, dingin kan sebentar
  4. Dianginkan di dalam kulkas

Penyajian

Beri Vla dan Potongan Strawberry

Tidak ada komentar:

Posting Komentar